Tanggal Rilis | : | 20 Juli 2020 |
Ukuran File | : | 1.02 MB |
Abstraksi
Pembangunan manusia di Maluku pada tahun 2019 terus mengalami kemajuan. Pada tahun 2019, IPM Maluku telah mencapai 69,45. Angka ini meningkat sebesar 0,58 poin atau tumbuh 0,84 persen dibandingkan dengan IPM Maluku pada tahun 2018 yang sebesar 68,87.
Bayi yang baru lahir pada tahun 2019 memiliki harapan untuk hidup hingga 65,82 tahun, lebih lama 0,23 tahun dibandingkan tahun sebelumnya.
Berita Resmi Statistik Terkait
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Provinsi Maluku Tahun 2020
Perkembangan Indeks Harga Konsumen (IHK) Provinsi Maluku Februari 2019
Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) Maluku 2019 Mengalami Penurunan Dibandingkan IDI Maluku 2018
Perkembangan Ekspor Impor Provinsi Maluku Januari 2019
PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL PROVINSI MALUKU DESEMBER 2019
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Maluku Barat DayaKel. Tiakur
Kec. Moa
Kabupaten Maluku Barat Daya
Email: bps8108@bps.go.idHomepage : http://malukubaratdayakab.bps.go.id
Tentang Kami